Tuesday, July 9, 2013

Re: [id-android] WTI: Sayembara "LG, Loe Gini Dong!"

Jangan donk..
Kasian nexus 4 gw hehehe..
"I would like to change the world but they won't give me the source code"

From: Renner Chen <rc.milestone@gmail.com>
Sender: id-android@googlegroups.com
Date: Wed, 10 Jul 2013 12:14:57 +0700
To: id-android<id-android@googlegroups.com>
ReplyTo: id-android@googlegroups.com
Subject: Re: [id-android] WTI: Sayembara "LG, Loe Gini Dong!"

Kenapa gak sekalian: LG, mendingan tutup aja loe!

Hahaha

--rc
 JB v4.2.2 801s 64gb noir #HTC4Life
 : www.BukaKotak.com 

On Jul 10, 2013 11:45 AM, "Herry SW" <milis@hsw9900.com> wrote:
Terus terang saya sering gemas melihat eksistensi ponsel LG di Indonesia. Sama-sama berasal dari Negeri Ginseng, tetapi sepak terjangnya di pasar jauh di bawah Samsung. Padahal, produknya tidak kalah bagus. Harga juga kompetitif.
 
Memang sih, ponsel Android LG dikenal sering terlambat menerima update firmware. Namun, kalau gara-gara hal tersebut, mestinya popularitas ponsel LG versus Samsung tetap tak sampai bagaikan bumi dengan langit deh. Ehmm… mungkin cukup bagaikan permukaan tanah dengan gedung bertingkat 50 lantai. He… he… he….
 
Berawal dari kegemasan dan kegeraman itu, saya berinisiatif mengadakan sayembara berhadiah yang saya beri judul: "LG, Loe Gini Dong!" Tujuan sayembara ini memberikan masukan kepada LG Mobile Indonesia. Seluruh karya peserta, apa pun isinya, akan saya teruskan via email kepada petinggi LG Mobile Indonesia.
 
Sebagai pemikat dan ucapan terima kasih, saya menyiapkan tiga hadiah. Semua barang bekas yang sebelumnya saya gunakan untuk review. Meskipun bekas, kondisi fisik masih mulus dan sangat layak pakai.
 
Apa saja? Ada dua unit ponsel dual standby GSM-GSM LG A275. Satu berwarna putih, satu lagi berwarna hitam. Ponsel itu menggunakan konektor charger micro USB. Ia dilengkapi lampu senter yang terang dan radio FM yang bisa didengarkan tanpa perlu menancapkan handsfree berkabel.
 
 
Ada pula satu unit power bank The Slim Bazel 5000. Ini dia penampakannya.
 
 
Berminat ikut? Silakan membaca informasi detailnya di http://ponselmu.com/lg-loe-gini-dong/
 
Btw, informasi ini boleh dibagikan kepada teman, rekan kerja, atau saudara Anda. Makin tersebar, makin seru. :)
 
Terima kasih.
 
 
 
Salam,
 
 
Herry SW
 
 

--
==========
 
INDOSAT SUPER 3G plus
http://www.indosat.com/Personal/Internet/INDOSAT_SUPER_3G_plus
---------------------
ID-Android on YouTube
https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A
--------------------
Web Hosting, Zimbra Mail Server, VPS gratis Raspberry Pi : http://www.hostune.com
--------------------
Aturan Umum ID-Android: http://goo.gl/MpVq8
Join Forum ID-ANDROID: http://forum.android.or.id
==========
---
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian Android Community " dari Grup Google.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim email ke id-android+berhenti berlangganan@googlegroups.com .
 
 

--
==========
 
INDOSAT SUPER 3G plus
http://www.indosat.com/Personal/Internet/INDOSAT_SUPER_3G_plus
---------------------
ID-Android on YouTube
https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A
--------------------
Web Hosting, Zimbra Mail Server, VPS gratis Raspberry Pi : http://www.hostune.com
--------------------
Aturan Umum ID-Android: http://goo.gl/MpVq8
Join Forum ID-ANDROID: http://forum.android.or.id
==========
---
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian Android Community " dari Grup Google.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim email ke id-android+berhenti berlangganan@googlegroups.com .
 
 

No comments:

Post a Comment