Tuesday, September 27, 2011

[id-android] Re: better sgs 2 atau htc sensation xe

Kadang2 kita suka terpaku dengan "clock number". Sebenarnya untuk
ARMv7 ada 2 jenis core processor, Cortex-A8 dan Cortex-A9. A8 dan A9
memang mirip, tetapi A9 banyak mempunyai kelebihan salah satunya
adalah jumlah instruksi per detik yang lebih tinggi 25% dibandingkan
A8. Kemampuan A9 adalah 2.5 DMIPS/MHz sedangkan A8 adalah 2.0 DMIPS/
MHz.

Nah HTC Sensation XE kalau tidak salah memakai processor Qualcomm yang
menggunakan core processor Snapdragon. Nah core processor Snapdragon
ini didesain sendiri oleh Qualcomm yang kemampuannya diantara Cortex-
A8 dan Cortex-A9, bahkan ada yang mengatakan setara A8. Sedangkan SGS
II menggunakan processor Samsung dual core Cortex-A9, sama seperti
processor Apple A5 di iPad 2. Jadi tidak heran walaupun clocknya hanya
1,2 Ghz tapi setara dengan Qualcomm 1,5 Ghz. Yang bisa menjadi lawan
setanding processor SGS II adalah processor TI OMAP 4330 yang
digunakan LG Optimus 3D. Baik dari segi desain maupun GPU yang diusung
TI OMAP 4330 amat sangat bagus sayang Optimus 3D RAMnya hanya 512 MB.

On Sep 28, 8:42 am, citra setyanto <citra.andr...@setyanto.web.id>
wrote:
> Kayaknya masih relevan..
> Hasil benchmark quadrant xe masih tipis dibawah sgs2 walau 1.5ghz vs 1.2ghz
> bahkan memory dan storage masih besar sgs2.
> Batre life walau samsung lebih kecik, kayaknya htc dengan sense 3 jg gak
> lebih baik. cmiiw.
>
> Tinggal harga vs user experience.
> Htc user experience masih lebih unggul.

--
"Indonesian Android Community" Join: http://forum.android.or.id

===============
Join ID-ANDROID Developers
http://groups.google.com/group/id-android-dev
---------------------
Gunakan Paket Unlimited Data XL Mobile Broadband
http://www.xl.co.id/XLInternet/BroadbandInternet
--------------------
PING'S Mobile - Plaza Semanggi
E-mail: info@pings-mobile.com Ph. 021-25536796
--------------------
i-gadget Store - BEC Bandung
E-mail: ary@i-gadgetstore.com Ph. 0812-21111191
--------------------
Toko EceranShop - BEC Bandung
E-mail: willy@eceranshop.com Ph. 0815-56599888
===============

Aturan Jualan dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/YBN21

No comments:

Post a Comment