Saturday, September 24, 2011

Re: [id-android] WTShare : Tutorial Singkat Inject Flexi Evdo di Motorola Droid X

Om Mcc & mnc nya flexi brpa aja ya ? Terus itu Nvitem nya gak usah generate lagi dri whiterabbit ?

Pake Nvitem buatan om yoyong aja itu uda jalan yah ?

WishDroid
Sent thru supersonic EVO
On the network SmartFren EVDO

On Sep 24, 2011 11:51 PM, "Yoyong ﺁﺑﺆﺭﻕ Pakaya" <abu.ariqfb@gmail.com> wrote:
> Dear RR,
> Berhubung masih banyak yang japri saya, nanya tentang cara meng EVdo kan
> Flexi di Droid X, mending saya tulis disini langkah-langkahnya, kalo repost,
> mohon maaf, Kalo ada yang mau dikoreksi, monggo. Maklum, masih tergolong
> nubie dalam hal inject menginject.
>
> Yang harus dipersiapkan :
> 1. HH DroidX (pasti).. usahakan dah rooted, pake aja z4root
> 2. Nomer Flexi yang sudah didaftar di plasa telkom, dan BELUM registrasi
> Evdo bulanan.
> 3. Software driver Motorola terbaru, HW Virtual, CDMA Workshop 2.7 dan QPST
> 2.7 build 363 (semua digoogling aja)
> 4. File NV Item (as attach)
>
> Langkah-langkah :
> 1. Seperti biasa, install semua aplikasi di atas.
> 2. Hubungkan droidx dengan kompie via HW Virtual Serial Port (hal ini dah
> banyak tutorialnya)
> 3. Buka CDMA Workshop, sesuaikan port, Connect, Unlock SPC
> 4. Di Tab Memory, ada NV Item, Write NV Item yang saya attach, selesai,
> close CDMA WS, hh reboot.
> 5. Masih terhubung ke HW Virtual, masuk ke QPST, read from phone, masukkan
> parameter parameter khusus flexi.
> Tab MIN, PPP (Um dan AN) diisi user name dengan
> 5100xxxxxxxxxxx@telkomflexi.com password ESN
> PRL pakai versi 4105 (as attach)
> 6. Setelah semua terisi, write, dan hh akan reboot
> 7. Install apk root explorer, kemudian masuk ke /etc/ppp/peers/ disitu akan
> ada 1 file config namanya "pppd-ril.options.
> untuk edit file tersebut klik terlebih dahulu tombol Mount R/W. setelah
> itu tekan klik file tersebut, tahan, akan muncul option, pilih "edit using
> text editor".
> disitu akan tampak ada setting username dan password.... ganti username
> dan password dengan pola di point 5.
> 8. Simpan, Restart hh,
> 9. Akey bisa dimasukkan via CDMA WS bisa juga langsung via hh
> 10.Sms ketik Promo bulanan kirim ke 2255, setelah ada notfikasi berhasil
> teregistrasi layanan Evdo, coba direstart lagi.
> 11.Logo 3G akan muncul, coba aja speedtest, dan sharing disini.hehehehe
>
> Cara diatas, berlaku untuk provider lain, contoh Smart dengan nomer 12
> digit. flexi dengan 15 digit aja bisa, apalagi yang jumlah digit lebih
> sedikit.
> Parameter lainnya disesuaikan.
>
> Demikian, mohon dikoreksi kalo ada yang kurang...
>
> Thanks
>
> --
> "Indonesian Android Community" Join: http://forum.android.or.id
>
> ===============
> Join ID-ANDROID Developers
> http://groups.google.com/group/id-android-dev
> ---------------------
> Gunakan Paket Unlimited Data XL Mobile Broadband
> http://www.xl.co.id/XLInternet/BroadbandInternet
> --------------------
> PING'S Mobile - Plaza Semanggi
> E-mail: info@pings-mobile.com Ph. 021-25536796
> --------------------
> i-gadget Store - BEC Bandung
> E-mail: ary@i-gadgetstore.com Ph. 0812-21111191
> --------------------
> Toko EceranShop - BEC Bandung
> E-mail: willy@eceranshop.com Ph. 0815-56599888
> ===============
>
> Aturan Jualan dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/YBN21

--
"Indonesian Android Community" Join: http://forum.android.or.id
 
===============
Join ID-ANDROID Developers
http://groups.google.com/group/id-android-dev
---------------------
Gunakan Paket Unlimited Data XL Mobile Broadband
http://www.xl.co.id/XLInternet/BroadbandInternet
--------------------
PING'S Mobile - Plaza Semanggi
E-mail: info@pings-mobile.com Ph. 021-25536796
--------------------
i-gadget Store - BEC Bandung
E-mail: ary@i-gadgetstore.com Ph. 0812-21111191
--------------------
Toko EceranShop - BEC Bandung
E-mail: willy@eceranshop.com Ph. 0815-56599888
===============
 
Aturan Jualan dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/YBN21

No comments:

Post a Comment