Saturday, August 3, 2013

[id-android] WTA: HTC One X Kecemplung

Dear RR, mau minta advicenya nih..

Sekitar 3 hari lalu hp nyokap (one X) jatuh ke air sewaktu pergi ke daerah. Hp nyala mati sekitar 5 menit, bingung deh beliau karena battery nya non removable jadi tdk bisa dimatikan total. Setelah itu dicoba dikeringin pake hair dryer dan dijemur tapi hp mati dan tidak mau hidup lagi. Sekarang sih setelah ketemu lagi dengan saya, saya coba untuk taruh di beras, tapi kok harapannya tampak kecil ya.

Sekarang hp mati total, kalau dicolok ke charger tidak ada lampu atau led yg nyala.

Nah pertanyaan saya, biasanya damage seperti ini masih bisa direparasi tdk ya? Atau sudah sayonara saja kah?

Thanks before,

Eri

--
==========

INDOSAT SUPER 3G plus
http://www.indosat.com/Personal/Internet/INDOSAT_SUPER_3G_plus
---------------------
ID-Android on YouTube
https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A
--------------------
Web Hosting, Zimbra Mail Server, VPS gratis Raspberry Pi : http://www.hostune.com
--------------------
Aturan Umum ID-Android: http://goo.gl/MpVq8
Join Forum ID-ANDROID: http://forum.android.or.id
==========
---
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian Android Community " dari Grup Google.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim email ke id-android+berhenti berlangganan@googlegroups.com .

No comments:

Post a Comment